Rekomendasi Aplikasi Remote AC Terbaik

Rekomendasi Aplikasi Remote AC Terbaik  – Saat ini, untuk mengontrol AC, anda tidak harus menggunakan remot loh. Karena berkat canggihnya teknologi, kini sudah hadir aplikasi remote ac terbaik yang bisa digunakan. Yang mana, aplikasi aplikasi seperti ini sudah sangat banyak beredar di internet.

Untuk anda yang penasaran, dan tertarik untuk menggunakannya, dapat simak beberapa rekomendasi aplikasinya di bawah ya. 

Aplikasi remote ac terbaik

Kalau dulu ketika pertama tama kali hadir, para pengguna xiaomi sudah sangat terbiasa dengan aplikasi seperti ini. Karena dulunya, ponsel mereka sudah dibekali dengan alat yang bisa digunakan buat mengontrol ac. Nah kabar baiknya, seiring dengan berjalannya waktu, mulai banyak nih aplikasi aplikasi yang beredar. Seperti: 

Mi Remote Controller

Sesuai namanya, aplikasi remote ac terbaik satu ini adalah aplikasi besutan dari xiaomi. Dan termasuk salah satu aplikasi terbaik yang harus menjadi bahan pertimbangan. Nah, aplikasi ini merupakan pilihan tepat bagi anda yang ingin menggunakan ac, tapi tidak mau pakai remote nya.

Ntah itu karena malas mengambilnya atau yang lainnya. Secara, ponsel lebih mudah dijangkau, dan biasanya ada di sisi kita kan? Meskipun merupakan aplikasi besutan xiaomi, atau besutan sebuah brand ponsel, namun yang bisa menggunakannya tetap umum kok.

Alias, tetap bisa digunakan oleh semua orang yang menggunakan ponsel android, apapun brand ponsel yang digunakan. Selain itu, ia bukan hanya bisa anda manfaatkan dalam mengontrol ac, tapi juga bisa banget digunakan ketika akan mengontrol beberapa alat elektronik lainnya.

ASMart Remote IR

Yang kedua adalah aplikasi asmart remote ir. Aplikasi satu ini juga termasuk salah satu aplikasi yang populer di berbagai kalangan. Dan mungkin sekali untuk digunakan oleh semua orang pengguna android. Dengan menggunakan aplikasi, anda bisa banget nih mengontrol ac sesuka mungkin dengan mudah.

Kalau sistem yang ada pada aplikasinya sendiri sih, tidak kalah jauh atau tidak berbeda jauh dengan sistem yang ada pada aplikasi lainnya.

Polytron IR Remote

Polytron, siapa sih yang nggak tahu dengan merek atau brand elektronik terkenal satu ini? Pasti sudah pada tahu semuanya ya.

Jadi, polytron telah menghadirkan aplikasi remote ac terbaik milik mereka. Dengan tampilan yang sederhana, sehingga gampang buat digunakan. Aplikasi ini juga bukan cuma untuk mengontrol ac saja, tapi juga bisa untuk mengontrol barang barang elektronik lain yang brandnya dari polytron.

Selain beberapa aplikasi di atas, juga ada nih beberapa rekomendasi dari kami. Seperti aplikasi Remote ct – smart remote, ZaZa Remote, Universal Remote Control – Lean Remote, BroadLink -Universal TV Remote, Smart Air Conditioner, Remote AC Universal, dan SURE. Demikian, semoga bermanfaat.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *